6.3. Minimal Pairs Practice: RED & BLACK

Seperti yang sudah kita bahas sebelumnya, terdapat bunyi di antara /e/ (as in RED) dan /ɑ/ (as in OLIVE). Kita menyebutnya dengan BLACK sound dengan simbol /æ/.

Secara garis besar, yang membedakan kedua bunyi tersebut adalah lebar mulut yang berbeda saat mengucapkannya.

  • Bunyi /e/ seperti pada RED mempunyai bunyi yang sama seperti bunyi vokal /e/ di bahasa Indonesia, seperti saat kita mengucapkan bebek, sore, memang.
  • Bunyi /É‘/ seperti pada OLIVE mempunyai bunyi yang mirip seperti bunyi vokal /É‘/ di bahasa Indonesia, seperti saat kita mengucapkan ada, rumah, meja.
  • Sedangkan, bunyi /æ/ seperti pada BLACK tidak ada di bahasa Indonesia. Makanya, bunyi ini biasanya kita ucapkan sama dengan ketika kita mengucapkan bunyi RED. Padahal, kedua bunyi tersebut berbeda.
  • Cara melatih bunyi /æ/: ucapkan bunyi ‘eeeee’ lalu buka mulutmu lebih lebar!

Pada section ini, terdapat kata-kata berpasangan (yang letaknya bersebelahan, misal: LEND dan LAND) dengan bunyi yang serupa, namun sebenarnya berbeda. Namanya adalah Minimal Pairs, atau pasangan kata dengan perbedaan bunyi yang sangat sedikit.

Your mission is to listen to the differences. Latih telingamu untuk bisa mendengar perbedaan dari bunyi-bunyi yang berpasangan tersebut. Setelah itu, coba ulangi dan ucapkan!

RED
BLACK

RED
BLACK


Now, let’s practice using words in sentences.

RED

BLACK

Scroll to Top